Cara Kerja Paytren

Follow on G+

kecerdasan-finansial

" Bekerja adalah penyembuhan batin yang luar biasa" -Dr.D.J.Schwartz-
" Bekerja merupakan perwujudan rasa cinta."-Kahlil Gibran-
" Rahasia keberhasilan adalah dengan membuat pekerjaan sebagai liburan Anda"- Mark Twain -
"Pilihlah pekerjaan yang anda sukai, dan anda tak kan perlu bekerja walau sehari pun dalam hidup anda.- Confusius -
Banyak permasalahan hidup yang harus dijalani, PHK, pengangguran, kerusuhan dan banyak yang lainnya. Sebahagian orang mengatakan bahwa semua permasalahan bisa dipecahkan dengan uang. Menurut saya itu kurang tepat Karena yang bisa memecahkan masalah bukanlah uang, melainkan kecerdasaan finansial.. Pendidikan adalah jarta terbesar yang dimilik manusia termasuk didalamnya pendidikan finansial. Lantas apakah kecerdasan finansial tersebut?, Dan apa hubungannya dengan Bekerja Cerdas?.
* Kecerdasan finansial sebenarnya mempunyai pilihan hidup lebih banyak.
* Kecerdasan Finansial bukuanlah banyaknya peluang, melainkan berapa banyak solusi finansial yang dapat dupikirkan.
* Kemampuan mengubah uang kontan atau kerja aset yang memberikan arus kas.
* Saat anda bertambah tua, uang anda bisa membelikan kebebasan, kebahagian, kesehatan, dan berbagai  pilihan hidup.
* Kecerdasan Finansial bukan terutama tentang berapa banyak uang yang anda hasilkan, tetapi lebih mengenai berapa banyak uang yang anda simpan, seberapa keras uang itu berja untuk anda, dan berapa banyak generasi yang anda hidupi dengan uang tersebut.
Semua komentar diatas adalah milik Robert T.Kiyosaki, menurutnya kecerdasan finansial terdiri dari 4 unsur yaitu Akuntansi, Investasi, Marketing dan Hukum atau Pajak.
Diambil dari Buku Smart Work
Ahmad Riznanto Penerbit KHALIFA


0 Response to "kecerdasan-finansial"

Posting Komentar